Sejarah Kereta Api Kembali Ada Di Maros Sulawesi Selatan

Makasar, PUBLIKASI-Waktu jaman Belanda dulu kereta api ada di Sulawesi Selatan beroperasi , Alhamdulillah sekarang kereta api itu ada kembali dan beroperasi mulai dari Maros sampai Pare Pare, mudah mudahan kereta api nya nanti sampai ke Manado Sulawesi Utara. Saya teringat waktu masih kecil dulu kalau orangtua saya pulang kampung ke Maros dari Makassar dan sambil melewati pematang sawah jalan kaki antara Belang Belang sampai Pute yang jaraknya cuma satu kilometer saya melihat di sawah sawah ada gerbong kereta api dan rel rel nya , saya tanya orangtua saya itu apa ayah dijawab oh itu kereta api peninggalan Belanda karena dulu di Sulawesi Selatan ada kereta api .
Waktu Menteri Perhubungan Ignatius Yonan adakan Konferensi Pers di kantor kementerian perhubungan pusat , Pak Menhub Yonan beri waktu dan kesempatan kepada Wartawan yang sehari hari meliput di kementerian perhubungan pusat mempersilahkan ada 5 Wartawan boleh bertanya dan saya dapat giliran terakhir bertanya , pertanyaan saya sebagai berikut Pak Menhub sebelum jadi Menhub jabatannya adalah Dirut PT Kereta Api Indonesia, Pak Menhub jawab betul itu , saya bilang sebagai mantan Dirut PT Kereta Api pasti Pak Menhub tau bahwa dulu di Sulawesi Selatan itu ada kereta api, jawabnya betul sekali , saya bilang di jaman Belanda dulu ada kereta api di Sulawesi Selatan dan masih ada saksi bisu yaitu gerbong kereta api dan rel rel nya masih ada di sawah sawah, oleh karena itu tolong Pak Menhub bangun kembali kereta api di Sulawesi Selatan sampai Manado Sulawesi Utara, apa jawab Pak Menhub itu boleh saja dibangun cuma biayanya Triliunan rupiah, saya jawab kan bukan uang Pak Menhub dan Pak Menhub jawab iya nanti saya bangun kereta api di Sulawesi Selatan sembari meneput pundak saya karena kebetulan saya duduk disamping kiri Pak Menhub dan Pak J A . Barata selaku Humas Perhubungan Pusat duduk disamping kanan Pak Menhub Yonan . Sewaktu bertanya di acara Konferensi Pers tersebut saya disaksikan ada 40 Wartawan Perhubungan Pusat ( Andi Roesman Rola )

Leave a Comment!